Cara Memasang Code Goolge Analytics di Blogspot mudah

Pada kesepatan kaliini saya akan mengajarkan Cara memasang Code Google analytic di Blogspot. Semoga artikel di bawah ini membantu.


Google Analytic adalah

Untuk melakukan pelacakan pengunjung blog ataupun untuk kepentingan optimasi blog, diperlukan analisis terhadap performa blog anda. Seperti berapa lama waktu pengunjung berada di dalam blog, artikel apa saja yang paling banyak dibaca, pengunjung rata-rata terbanyak datang dari mana (apakah berasal dari pencarian organic atau berasal dari referral dari blog lain), berapa bounce rate blog, berapa banyak jumlah pengunjung setiap harinya, maupun keyword apa saja yang paling banyak terkait di dalam blog anda. Semua hal itu bisa anda lacak melalui tracking code google analytic.

Cara Memasang Google Analytic di Blogspot

Untuk bisa menggunakan google analytic anda harus sudah mempunyai akun google terlebih dahulu. Jika belum punya, silahkan anda buat terlebih dahulu. Lalu ikuti step dan step berikut ini.
1. Kunjungi Google AnalyticSign Up untuk membuat akun baru. Isi dengan nama blog yang ingin kamu pasang google analytic.

Memasang Google Analytic di Blogspot


2. Jika sudah selesai, anda akan dibawa masuk kehalaman akun yang sudah anda buat tadi. Klik pada tab Tracking Code
Memasang Google Analytic di Blogspot
dan copy Tracking ID yang muncul pada halaman tersebut.

Memasang Google Analytic di Blogspot
3. Buka dashboard Blogger.
Jika anda menggunakan template dari Google dan bukan Classic, anda hanya perlu paste code Tracking ID di bagian Setting.

Memasang Google Analytic di Blogspot

Jika anda menggunakan template classic atau template dari pihak ketiga. Code tracking code dimasukkan kedalam template blogger. Ikuti seperti no.2, pada bagian bawah terdapat code yang bisa anda copy ke template.

Memasang Google Analytic di Blogspot


Buka Dasboard, DesignEdit HTML, centang Expand Widget Template. Lalupaste code tadi sebelum <head/>

Jika sudah selesai, selama kurang dari 24 jam maka anda akan memperoleh report analisis dari halaman dashboard Google Analytic.

Memasang Google Analytic di Blogspot
Selamat mencoba, semoga berhasil




memasang Code Google analytic di Blogspot, Google analytic, cara pasang Code Google analytic, Cara pakai Google analytic, Fungsi Google analytic, kegunaan Google analytic, Cara Pasang Google analytic, Cara Gunain Google analytic, Cara masukin code Google analytic di Blogspot.com, Google analytic di Blogger Mudah,Google analytic di Blogger gampang 
◄ Newer Post Older Post ►